logoweb

Minggu, 08 Maret 2015

Merakit Komputer Tanpa Cashing

Merakit Komputer Tanpa Casing.

A.Alat Dan Bahan.

  1. Motherboard 
  2. Obeng Kembang
  3. RAM (Random Acess Memory )
  4. Power Supply
  5. Heatsink
  6. Processor
  7. VGA ( Bila motherboardnya tidak onboard VGA )
  8. Speaker
  9. Monitor
  10. Keyboard
  11. Kabel VGA
  12. Dan komponen-komponen lainnya. 

B.Proses Perakitan.

Langkah-langkah perakitan komputer tanpa cashing sebagai berikut:

  1. Sediakan alat dan bahan terlebih dahulu,(usahakan tempat perakitan bersih dan juga tangan harus bersih )
  2. Siapkan motherboard,alasi motherboard dengan buku atau yang sejenisnya asalkan tidak terkena benda keras seperti meja. 
  3. Buka pengunci pada socket prosessor,lalu masukan prosessor(pegang prosessor pada bagian pinggirnya ),pastikan kedua ujungnya pas dengan kedua ujung di motherboard,tutup kembali penguncinya.


  4. Pasang HeatSink tepat diatas prosessor,pastikan keempat ujungnya disesuaikan,lalu tekan keempat ujungnya secara bergilir.
  5. Masukan RAM ke dalam socketnya (pastikan dalam pemasangan tidak terbalik) tekan kedua ujungnya,maka secara otomatis langsung mengunci
 Selanjutnya akan dilanjutkan di postingan berikutnya


1 komentar: